Merdeka dalam Ketidaksempurnaan

Seorang anak tidak harus dituntut menjadi yang terbaik, melainkan memberikan yang terbaik dari dirinya yang tidak sempurna. Istimewa dalam ketidaksempurnaannya.


Benarkah Orang Tua Ideal Itu Ada?

Saat semua orang berlomba tampil sebagai orangtua ideal, mampukah kita bersikap jujur, apa adanya, tanpa harus terlihat seperti manusia super di mata anak-anak?


Ayah, Sang Penakluk Monster

Tidak ada pekerjaan yang lebih baik bagi kita sebagai orangtua, selain mempersiapkan anak-anak yang tangguh menghadapi monster-monster kehidupan.


Jangan Tinggalkan Tuhan, Nak!

Urusan mendidik anak tidak dapat diserahkan sepenuhnya ke sekolah, urusan pertumbuhan rohani mereka tidak dapat sepenuhnya diserahkan kepada guru sekolah minggu.


Happy Children’s Day, Nak!

Kadang-kadang Tuhan sengaja memberi Anda sesuatu yang tidak mungkin dapat Anda tangani. Termasuk anak-anak yang dipakai untuk membuat Anda rendah hati.


Anak yang Tidak Diinginkan

Penolakan dapat menjadi luka saat seseorang tidak mendapatkan kasih dan penerimaan di dalam keluarga. Kisah dalam artikel ini dapat menjadi pembelajaran hidup.


Happy Father's Day, Pak!

Raina dibesarkan oleh ayah yang jauh dari sempurna. Namun, bagaimana ia akhirnya dapat melihat serpihan pelangi dalam hidupnya?


Cara Menjadi Ayah Idaman

Adakah rumus ajaib untuk menjadi ayah idaman? Ayah yang memberikan waktu untuk anak dan merawat bukan hanya secara fisik, tetapi juga secara rohani dan emosional.


Ayah Zaman Now

Sebagai seorang ayah, mungkin kita tidak menghabiskan waktu dengan anak-anak kita sesering yang kita inginkan.


PARENTING DI DUNIA NYATA ATAU FANTASI?

Seorang anak bisa frustrasi ketika menghadapi kenyataan yang jauh dari harapan. Apa saja yang perlu orangtua lakukan untuk mendampingi mereka?